Bahaya Kopi bagi Wanita Hamil

Hati-hati memilih makanan dan minuman selagi Anda mengandung. Berdasarkan penelitian terhadap 18.478 wanita hamil di Aarhus Kommunehospital, Jerman, wanita yang rajin mengkonsumsi kopi selama mengandung, berisiko dua kali lipat untuk melahirkan bayi yang meninggal dalam kandungan, dibandingkan mereka yang sama sekali tidak meminum kopi.
Angka tersebut bisa melonjak jika ternyata wanita hamil tersebut juga seorang perokok berat javascript:void(0)dan gemar meminum alkohol.
Seperti diungkapkan dalam jurnal kesehatan dari negara Jerman, 'Ugeskrift for Laeger' dan jurnal kesehatan dari negara Inggris, 'British Medical Journal', kafein diyakini memiliki efek langsung terhadap kondisi sistem kardiovaskular janin.
Menurut Kirsten Wisborg, salah seorang peneliti, seorang wanita yang meminum empat hingga tujuh gelas kopi dalam sehari mempunyai kemungkinan 80% untuk melahirkan bayi yang meninggal dalam kandungan.


https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj7EmVuk8R5kjnPhFt0iaa24EhSCCooZbZ_F3J851NTRYxlKa4LWHnB13-GOB2tRJNnrTQK8qRmMtaHtVJcktUSYKr6KiExoAuHdDJRSmIvY4DYGq6er3i-E8JBcbcm-AGWNzssACzf364/s320/ibu+hamil.bmp

sumber : shvoong
Bagikan :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Bahaya Kopi bagi Wanita Hamil"

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 
Copyright © 2015 B-Mus - All Rights Reserved
Template By Kunci Dunia
Back To Top