Sperma Ternyata Bisa Tembus Kain

Menurut dr Boy Abidin, Sp OG dari RS Mitra Keluarga Kelapa Gading, Jakarta, sperma yang sehat bisa berenang dengan cepat demi mencapai sel telur, bahkan bisa menembus pori-pori kain.
Jika sperma dikeluarkan dekat vagina pun, resiko kehamilan tetap ada, karena jika ada kesempatan masuk kedalam, vagina memiliki lendir seperti lem yang bisa menghisap sperma.
Sifat sperma sangat lincah, bahkan bisa menembus celana dalam, meskipun dalam satu jam kemudian sperma itu mati. Maka dari itu, bisa saja terjadi seorang wanita hamil tanpa penetrasi.

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhaKjpQVJQbt0-DbaibUxUF4eUqXViYVYJMHSen_MbXXcMBY6dfTzyHdqvqWdR4x_xcfH3s1vkVjsqtsx8huaU777k5Zbcmxc6xJo1PqKud_ais3NSVXUaRrgNhiVLFTjw2fjXzKcXGm3Q1/s400/tlr+sperma.jpg
Bagikan :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Sperma Ternyata Bisa Tembus Kain"

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...
 
Copyright © 2015 B-Mus - All Rights Reserved
Template By Kunci Dunia
Back To Top